Tips memilih ukuran lanyard sesuai kebutuhan – sebelumnya mungkin kamu sudah tahu apa itu lanyard beserta fungsi penggunaannya. Namun perlu diketahui lanyard terdapat beberapa ukuran baik dari segi lebar maupun ukuran panjangnnya. Pemilihan ukuran lanyard yang tepat bermanfaat bagi kenyamanan dalam penggunaannya.
Berbicara mengenai ukuran lanyard memang cukup variatif itu semua tergantung si pembuat akan tetapi ukuran pada umumnya 1cm 1,5cm 2,5cm da 3cm. Lanyard dengan lebar 1 cm biasanya sering digunakan sebagai gantungan aksesoris sedangkan dengan lebay 2,5cm biasanya kerap digunakan sebagai gantungan ID Card.
Berikut ukuran lanyard yang tersedia di kitakasilanyard :
Detail :
Jenis Bahan : Tissue dan Polyster
Panjang 90cm x lebar 2cm
Kait & stopper
sudah termasuk Print 2 sisi – Full Colour / Separasi
Harga sesuai kuantitas pemesanan :
50-99pcs : Rp 15.000/pcs
100-499pcs : Rp 11.000/pcs
500-999pcs : Rp 10.000/pcs
1.000-2.499pcs : Rp 9.000/pcs
diatas 2.500pcs : Rp 8.000/pcs
Detail :
Jenis Bahan : Tissue dan Polyster
Panjang 90cm x lebar 2,5cm
Kait & stopper
sudah termasuk Print 2 sisi – Full Colour / Separasi
Harga sesuai kuantitas pemesanan :
50-99pcs : Rp 19.000/pcs
100-499pcs : Rp 14.000/pcs
500-999pcs : Rp 12.000/pcs
1.000-2.499pcs : Rp 11.000/pcs
diatas 2.500pcs : Rp 10.000/pcs
Detail :
Jenis Bahan : Tissue dan Polyster
Panjang 2cm x lebar 20cm
Kait & stopper
Lock Kunci (Tidak bisa di lepas)
Full Printing 2 sisi
Harga sesuai kuantitas pemesanan :
50-99 pcs : Rp 8.000/pcs
100-499 pcs : Rp 7.000/pcs
500-999 pcs : Rp 6.000/pcs
diatas 1.000 pcs : Rp 5.000/pcs
Oh iya membahas mengenai lanyard, dan siapa sangka ternyata sebenarnya tali lanyard juga mempunyai sejarah unik yang belum diketahui orang loh, daripada penasaran yuk langsung kita kepoin.
Mungkin sebagian besar orang berfikir tali multifungsi tersebut berasal dari Indonesia dan negara kita pertama kali yang memproduksi, ternyata anggapan tersebut salah besar. Lanyard ialah berasal dari sebuah kata yang berbahasa prancir yakni “laniere” yang bila diartikan secara kasar berarti “sebuah tali”. Penggunaan lanyard mulanya digunakan oleh petugas keamanan diatas kapal dan para militer.
Hingga saat ini tali lanyard oleh masyarakat luas lebih dikenal sebagai tali atau kain yang digunakan sebagai gatungan ID Card yang biasanya kerap digunakan oleh petugas atau panitia dalam sebuah acara dan para pekerja kantoran.
Pernah nggak lihat orang menggunakan tali lanyard? Jawabannya mungkin pernah atau sering ya? Biasanya seorang perawat akan menggunakan lanyard pada lehernya sebagai pengait atau penggantung ID Card
Sudah bukan rahasia lagi dalam lingkup perusahaan memang kerap menggunakan tali yang satu ini, tujuannya tak lain selain agar memberi kesan professional penggunaan lanyard juga sebagai gantungan kartu tanda pengenal.
Pernah nggak kamu datang kesebuah acara? Lalu ditempat tersebut ada sebagian orang yang biasanya menggunakan seragam atau berpenalmpilan sedikit berbeda daripada yang lain, serta terdapat sebuah tali melingkar dan ID Card dilehernya, orang itu biasanya panitia acara.
Selain penggunaan dalam lingkup instansi perusahaan, lanyard juga sering orang pakai sebagai pembantu dalam mempermudah kegiatan sehari – hari seperti contoh sebagai gantungan kunci motor.
Menggunakan lanyard sebagai gantungan kunci motor memiliki keuntungan tersendiri yakni mencegah terjadinya kehilangan akibat terjatuh atau hal lainnya.
Memang sh menggunakan tali lanyard sebagai gantungan handphone terlihat sedikit aneh, namun tak sedikit juga loh dari mereka yang melakukan hal tersebut. Tentu dalam hal ini membutuhkan pemilihan ukuran lanyard yang tepat, tujuannya tak lain ialah agar terlihat lebih pas dan pantas. Berat handphone cukup kuat tertahan dengan Tali lanyard dan resiko putusnya bisa sangatjarang terjadi.
Kamu mahasiswa atau pelajar yang kerap kali membutuhkan flashdisk sebagai media penyimpanan. Jika memang iya, kamu perlu mempertimbangkan penggunaan tali lanyard sebagai gantungan flash disk supaya flashdisk kamu tidak hilang dan gampang di temukan. “ah cuman flashdisk doang ngapain pakek kayak gitu –gitu segala” yah memang mungkin cukup sepele sih, tapi pernah nggak kamu berfikir ada resiko kehilangan jika kita simpan dalam saku. Jadi setidaknya memperkecil kemungkinan terjadinya kehilangan akibat terjatuh dan hal lain kita bisa menggunakan lanyard salah satu solusi untuk mencegah hal tersebut.
Keuntungan Gelang Ticket untuk Event dan Acara: Solusi Yang Sederhana Dan Hemat Untuk Kelancaran Event…
Supplier Tali Lanyard Printing Supplier Tali Lanyard Printing - Tali lanyard ternyata benda yang sangat…
Lanyard TransTV: Inovasi dan Pilihan Terbaik dari kitakasilanyard.co.id : Lanyard mungkin terlihat sederhana, tapi fungsinya…
Ketika kamu mendengar kata "lanyard", mungkin yang terlintas di pikiran adalah tali gantung ID card…
Print Lanyard Bekasi Jasa Print lanyard Bekasi - Produsen print lanyard bekasi dengan harga…
Lanyard - Aksesoris Ajaib Dalam Meningkatkan Company Branding dan Brand Awarness - Para professional di…
This website uses cookies.